
Suzuki Smash
SHAH ALAM, 22 Oktober 2010 - Suzuki Asemblers Malaysia Sdn Bhd, Kamis (21/10) meluncurkan generasi terbaru motor bebek Suzuki Smash V115. Suzuki Malaysia mematok target Smash anyar itu bisa terjual 1.200 unit saban bulannya.
Seperti dilansir kantor berita Bernama dan dikutip thestar.com, Jumat (22/10) Toru Kobayashi, Managing Director Suzuki Malaysia mengatakan Smash generasi paling gres itu menggunakan mesin dengan desain baru.Selain irit, kata Kobayashi, tingkat emisi gas buang mesin baru itu lebih rendah. Tenaga yang dihaslikan pun lebih besar dengan tingkat getaran yang semakin minim.
Di negeri jiran itu ditawarkan...